Rekrutmen Penerimaan dan Seleksi Pegawai Laut PT Pelindo Marine Serive Tahun 2013 - Agustus 2013 - PT Pelindo Marine Service dingkat PT PMS adalah salah satu anak perusahaan PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) yang merupakan salah satu Badan Usaha Milik Negara (BUMN) terbesar di bidang penyelenggaraan jasa kepelabuhanan. PT PMS sebagai entitas perusahaan memiliki fungsi usaha mandiri yang bergerak di bidang angkutan diperairan, perkapalan dan industri kemaritiman lainnya.
Perusahaaan Jasa Perkapalan (Marine) membuka kesempatan untuk berkarier dan sanggup ditempatkan di wilayah kerja PT Pelindo Marine Service untuk posisi sebagai berikut :
PANITIA REKRUTMEN DAN SELEKSI PEGAWAI LAUT PT PELINDO MARINE SERVICE
Kantor PT Pelindo Marine Service
Jl. Prapat Kurung Utara no.58 Surabaya
Catatan :
PT Pelindo Marine Service didirikan berdasarkan Akta Notaris Stephanus R. Agus Purwanto, SH Nomor: 08 tanggal 31 Desember 2012 dan efektif berkegiatan sebagai entitas perusahaannya sejak tanggal 1 Januari 2013, berkantor pusat di Surabaya dengan alamat Jalan Prapat Kurung Utara No. 58 Surabaya.
PT Pelindo Marine Service merupakan Anak Perusahaan hasil spin off (pemisahan) Unit Perkapalan dengan PT Pelabuhan Indonesia III (Persero). PT Pelindo Marine Service bergerak dalam industri kemaritiman yang mempunyai wilayah operasional di seluruh Indonesia dan mancanegara.
- MUALIM (MU)
- MASINIS (MS)
- JURU MUDI (JI)
- JURU MOTOR (JR)
- Memiliki ijazah minimal :
- ANT-V (diutamakan ANT-IV) untuk Mualim.
- ATT-V (diutamakan ATT-IV) untuk Masinis.
- ANT-D untuk JURU MUDI.
- ATT-D untuk JURU MOTOR.
- Pengalaman minimal 2 tahun, untuk mualim diutamakan mempunyai pengalaman “Harbour Tug”;
- Usia maksimal 40 tahun;
- Memiliki buku pelaut yang masih berlaku.
PANITIA REKRUTMEN DAN SELEKSI PEGAWAI LAUT PT PELINDO MARINE SERVICE
Kantor PT Pelindo Marine Service
Jl. Prapat Kurung Utara no.58 Surabaya
Catatan :
- Dituliskan kode jabatan pada pojok kanan atas
- Sumber Rekrutmen Penerimaan dan Seleksi Pegawai Laut PT Pelindo Marine Serive Tahun 2013 - Agustus 2013