PT PERTAMINA EP CEPUPT Pertamina EP Cepu (PEPC) adalah salah satu Anak Perusahaan Pertamina (AP) Hulu yang dibentuk pada tanggal 14 September 2005 dan diberi tugas dan tanggung jawab terhadap semua kegiatan operasi dan investasi Pertamina di Blok Cepu bersama-sama dengan partner Exxonmobil (MCL & Ampolex) dan BUMD.Proyek ini merupakan salah satu objek Vital nasional dimana diharapkan dapat memproduksi minyak sebesar 165.000 BOPD, dan merupakan salah satu Backbone produksi migas Pertamina & nasionalDan sehubungan pada tanggal 13 Februari 2013 telah ditandatanganinya POD Pengembangan terintegrasi Lapangan Unitisasi Jambaran —Tiung Biru dengan Lapangan Cendana, maka mulai saat ini PEPC telah beroperasi sebagai Operator Pengembangan Lapangan...