Selasa, 30 April 2013

Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero) - Mei 2013

Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero) - Mei 2013 - PT Pertamina (Persero) adalah perusahaan minyak dan gas bumi yang dimiliki Pemerintah Indonesia, Badan Usaha Milik Negara (BUMN), yang berdiri sejak tanggal 12 Desember 1957 dengan nama PT PERMINA. Pada tahun 1961 perusahaan ini berganti nama menjadi PN PERMINA dan setelah merger dengan PN PERTAMIN di tahun 1968 namanya berubah menjadi PN PERTAMINA.

Saat ini, PT Pertamina (Persero) sedang membuka peluang kerja bagi yang berpengalaman untuk mengisi posisi:

Assistant Technical Sales - Gas ( GASSBD1309 ) (Source)

Job Deskripsi:

Lowongan Kerja BUMN PT Pertamina (Persero) - Mei 2013
  1. Mengendalikan & mengevaluasi proses penyerahan LNG baik di terminal muat(kargo FOB)maupun di terminal muat & bongkar(kargo Ex Ship)
  2. Mengevaluasi masalah teknik/operasional terkait fasilitas muat,guna memastikan kesiapan & kelancaran operasi pemuatan,pengapalan,& pembongkaran LNG sesuai dgn penjadwalan
  3. Mengevaluasi kegiatan Ship-Shore Compability antara Kapal LNG dgn terminal muat maupun bongkar & mengendalikan operasi pemuatan, pengapalan,& pembongkaran LNG
  4. Mengevaluasi penyusunan Standard Operating Prosedur dgn pihak pembeli LNG,terminal muat/bongkar,pemilik/operator kapal serta mengendalikan operasi kegiatan
  5. Mengevaluasi pelaksanaan monitoring kualitas produk LNG serta prosedur kontrol kualitas LNG baik di sisi penjual maupun pembeli
Persyaratan:
Background Pendidikan:
  • S1/S2 Teknik Industri, Teknik Perkapalan
Kemampuan dan Kompetensi:
  • Mempunyai pengetahuan, keterampilan, dan implementasi mengenai bisnis Gas dan mata rantai bisnis terkait, LNG Internasional, Marine & Gas Chemical Safety, LNG technical
  • Mampu berkomunikasi secara aktif dengan bahasa inggris dan bahasa asing lain nya.
Pengalaman:
  • Memiliki pengalaman minimal selama 5 tahun di bidang LNG Business atau Shipping
Senior Analyst Bussiness Performance & Evaluation - Gas ( GASSBD1303 ) (Source)

Job Deskripsi:
  1. Melakukan kordinasi dgn Strategic Planning sebagai dasar pelaksanaan performance management system.
  2. Melakukan koordinasi dalam penyusunan KPI Direktorat Gas
  3. Melaksanakan Performance Dialogue secara periodik berdasarkan target-target yang ditetapkan dalam KPI.
  4. Melakukan benchmarking program strategis terhadap pesaing atau perusahaan sejenis guna mengetahui posisi saat ini dan sebagai input dalam kegiatan rencana jangka pendek dan jangka panjang Direktorat Gas
  5. Mendukung pelaksanaan kajian makro atau business outlook untuk menjadi input bagi penyusunan program jangka pendek dan jangka panjang di Direktorat Gas
  6. Mengkoordinasikan dan mengintegrasikan Rencana Kerja Tahunan Direktorat Gas untuk keperluan penyusunan Rencana Kerja Korporat Pertamina bersama fungsi-fungsi lain

Persyaratan:
Background Pendidikan :
  • S1/S2 Manajemen/Teknik Industri

Kemampuan & Kompetensi :
  • Mempunyai pengetahuan, keterampilan, dan implementasi mengenai Bisnis Gas dan Mata Rantai bisnis terkait, Performance Management System, Risk Management, Project Management, Strategic Management
  • Mampu berkomunikasi aktif menggunakan Bahasa Inggris

Pengalaman:
  • Memiliki pengalaman minimal selama 7 tahun di operasional bidang yang terkait dengan rantai bisnis Gas
Untuk melamar secara online dan informasi lebih lanjut mengenai peluang berkarir di  PT Pertamina (Persero), silakan menuju laman, Klik Disini

Note:

Lowongan Kerja di Pusat Sistem dan Sumber Daya Manusia (PSDI) UGM, Programmer - Mei 2013

Lowongan Kerja di Pusat Sistem dan Sumber Daya Manusia (PSDI) UGM, Programmer - Mei 2013 - Pusat Sistem dan Sumber Daya Manusia (PSDI) UGM akan mengadakan rekruitmen programmer dengan persyaratan sebagai berikut :

Persyaratan :

  1. Pendidikan S1/D4/D3;
  2. Menguasai bahasa pemrograman PHP, MySQL, dan JQuery;
  3. Menguasai konsep bahasa pemrograman OOP dengan menggunakan Framework;
  4. Sanggup bekerja dengan target;
  5. Sanggup belajar dengan teknologi baru;
  6. Lebih diutamakan memiliki pengalaman pemrograman;
  7. Lebih disukai pernah terlibat pengembangan Sistem Informasi;
Syarat kelengkapan dokumen :
Lowongan Kerja di Pusat Sistem dan Sumber Daya Manusia (PSDI) UGM, Programmer - Mei 2013
  • Surat Lamaran;
  • Daftar Riwayat Hidup (CV);
  • Portofolio;
  • Salinan Ijazah;
  • Transkrip nilai terakhir;
  • Pasfoto berwarna 4x6;
  • Tautan akun facebook dan jejaring sosial lainnya.
Surat lamaran beserta kelengkapan dokumen dikirimkan ke :

Direktorat Sumber Daya Manusia Universitas Gadjah Mada
Gedung Pusat UGM Lantai 1 Sayap Selatan

atau melalui surel ke sdm@ugm.ac.id
Paling lambat pada hari Jum'at, tanggal 03 Mei 2013, pukul 14:00 WIB.
Sumber Lowongan Kerja di Pusat Sistem dan Sumber Daya Manusia (PSDI) UGM, Programmer - Mei 2013

Lowongan Kerja PT Bank BJB, Frontliner ( CS, Teller ), Junior Staff Mikro dan Junior staff - Mei 2013

Lowongan Kerja PT Bank BJB, Frontliner ( CS, Teller ), Junior Staff Mikro dan Junior staff - Mei 2013 - PT Bank bjb, pada saat ini tengah tumbuh dan berkembang menjadi Bank Nasional menunjuk PT Dutagriya sarana sebagai konsultan pelaksana rekruitment dan seleksi Calon Pegawai ( Capeg ) bank bjb  untuk ditempatkan di wilayah : Sumedang, Cirebon, Majalengka, Sumber, Kuningan, Indramayu dan Tegal.

Untuk posisi :
  1. Frontliner ( CS, Teller )
  2. Junior Staff Mikro
  3. Junior staff
Kualifikasi Umum :
Lowongan Kerja PT Bank BJB, Frontliner ( CS, Teller ), Junior Staff Mikro dan Junior staff - Mei 2013
  • Berpenampilan rapi dan menarik, sehat jasmani dan rohani
  • Memiliki interpersonal dan kemampuan komunikasi yang baik
  • Memiliki motivasi kerja yang kuat dan dinamis
  • Dapat bekerja secara independen maupun dengan tim
  • tidak memiliki hubungan keluarga dengan pegawai bank bjb sampai dengan derajat ke-2 ( ayah/ibu/kakek/nenek/suami/istri/anak/kakak/adik )
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah kerja bank bjb
  • Lulus tahapan seleksi rekruitment bank bjb
Kualifikasi Khusus :
  • Usia maksimal 30 thn
  • Pendidikan S1 dan D3 IPK min 2,50
  • Diutamakan menguasai bahasa Inggris, baik lisan maupun tulisan
  • Dapat mengoprasikan komputer ( minimal MS, Office )
  • Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama 1 ( satu ) thn.
  • Diutamakan wanita ( Customer Service & Teller )
  • Diutamakan Pria ( Junior Staff/Junior staff Mikro )
Tata Cara melamar :
Informasi mengenai persyaratan lengkap untuk semua jabatan serta tata cara pengajuan lamaran melalui : www.kirimcv.com/bankbjb.php

Hardcopy lamaran dikirim sebelum 06 Mei 2013 ke :

DGS HR Service Cabang Bandung
Komp Ruko Harmoni Antapani Kav. 13
Jl.Terusan Jakarta No. 181 Bandung 40291
Phone 022 93660267
email dgs_cirebon@dutagriyasarana.com

Catatan:
  • Registrasi online dilakukan melalui website http :// rekrutmen.bankbjb.co.id
  • Lamaran yang tidak sesuai dengan ketentuan dan persyaratan tidak akan diproses.
  • Dalam proses rekruitmen dan seleksi ini tidak dipungut biaya apapun.

Sumber Lowongan Kerja PT Bank BJB, Frontliner ( CS, Teller ), Junior Staff Mikro dan Junior staff - Mei 2013

Lowongan Kerja PT Indonesia Chemical Alumina - Mei 2013

Lowongan Kerja PT Indonesia Chemical Alumina - Mei 2013 - PT. Indonesia Chemical Alumina (PT. ICA), anak perusahaan salah satu Badan Usaha Milik Negara (BUMN), adalah perusahaan patungan antara Antam dan SDK yang merupakan perusahaan Jepang, dimana porsi saham masing-masing adalah 80% dan 20%.

PT. ICA akan membangun Pabrik Chemical Grade Alumina (CGA) di Kecamatan Tayan, Kabupaten Sanggau, Propinsi Kalimantan Barat. Memerlukan umpan bijih bauksit sebanyak 1,7 juta ton (setara dengan 850.000 ton bauksit tercuci) dengan kapasitas produksi 300.000 ton CGA per tahun, dimana CGA ini akan diekspor 200.000 ton ke Jepang dan 120.000 ton di Indonesia. Pabrik ini sedang dalam pengerjaan Engineering oleh konsorsium EPC dari Jepang dan Indonesia.

Lowongan Kerja PT Indonesia Chemical Alumina - Mei 2013
Dengan dibangunnya Pabrik ini mulai Februari 2012 sampai dengan 2014, maka ini adalah pabrik pertama Chemical Grade Alumina yang ada di Asia Tenggara, dan tentunya ini merupakan kebanggaan kita semua sebagai bangsa Indonesia.

Procurement Staff ( (PS)
Kalimantan Barat - Tayan

Requirements:
  • Min diploma degree (D-3) from Reputable University
  • IPk minimal 2,75, Usia maksimal 35 tahun
  • Memiliki pemahaman konsep serta lebih disukai berpengalaman di bidang procurement minimal 3 tahun
  • Memiliki kemampuan komunikasi tinggi, baik dalam Bahasa Indonesia maupun Bahasa Inggris
  • Memiliki kemampuan komputer minimal Ms. Office, dan lebih disukai familier dengan Sistem ERP/SAP
  • Bertanggung jawab terhadap pekerjaannya
  • Jujur, pekerja keras dan kreatif serta mandiri
  • Dapat bekerja di bawah tekanan dan target
  • Bersedia untuk ditempatkan di lokasi kerja Tayan site, Kab. Sanggau Kalbar
Bagi yang berminat untuk berkarir bersama PT Indonesia Chemical Alumina dan memenuhi kualifikasi di atas, kirimkan berkas surat lamaran Anda dengan disertai CV, fotocopy ijazah dan transkrip nilai, pasphoto terbaru (4x6 cm) sebelum 13 Mei 2013 ke :

Learning & Development Department
PT. Indonesia Chemical Alumina
Antam Building 4th Floor
Jl. TB Simatupang No. 1 Lingkar Selatan, Tanjung Barat, Jakarta 12530

Atau :

e-mail address : teguh.pratomo@pt-ica.com
Sumber Lowongan Kerja PT Indonesia Chemical Alumina - Mei 2013

Senin, 29 April 2013

Lowongan Kerja BUMN Perum Perumnas, Staff Profesional S1 dan S2 - April, Mei 2013

Lowongan Kerja BUMN Perum Perumnas, Staff Profesional S1 dan S2 - April, Mei 2013 - Perusahaan Umum Pembangunan Perumahan Nasional (Perum Perumnas) adalah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang pengembangan properti dan kawasan perumahan, mengundang Anda untuk berkarir sebagai;

Staf Profesional
Persyaratan :
  • Sarjana (S1) dan Pasca Sarjana (S2) dari Universitas Negeri/Swasta dengan akreditasi A dan B
  • Jurusan :
    Teknik Sipil
    Teknik Geodesi
    Teknik ELektro
    Teknik Informatika
    Teknik Arsitektur
    Matematika
    Hukum Perdata/Pidana
    Psikologi
    Ekonomi Manajemen/Marketing
    Ekonomi Akuntansi
    Administrasi Bisnis
    Statistika
  • Lowongan Kerja BUMN Perum Perumnas, Staff Profesional S1 dan S2 - April, Mei 2013
  • IPK (skala 4) Min 3,0 (untuk S1 non-Teknik), 2,8 (untuk S1 Teknik) dan 3,2 (untuk S2)
  • Usia pada 01 Juni 2013 max 27 tahun untuk S1 dan 30 tahun untuk S2
  • Enerjik, berdedikasi dan pekerja keras
  • Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris baik lisan maupun tulisan
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Perum Perumnas
Untuk melamar silakan klik career.perumnas.co.id, dan ikuti petunjuk pengisian. Persyaratan berikut harus dikirimkan ke PO BOX 40 YKBS 55281 A, dengan menyertakan CV, pas foto (4x6), copy Ijazah, Surat Pengalaman Kerja (bila ada) dan Traskrip Nilai

Catatan :